Jasa Seo Bulanan – Menjalankan SEO bukan sekedar mengisi website dengan artikel saja. Namun ada proses perawatan berkelanjutan agar tetap ada di halaman google, dan bisa ditemukan oleh pengguna.
Apalagi di tengah persaingan hasil penelusuran yang besar, jika hanya sekedar posting lalu ditinggal pergi. Bukan hanya tidak mungkin berada di halaman satu, sepuluh halaman penelusuran pun mungkin tidak masuk, bahkan bisa hilang.
Untuk berada di halaman 1 google, kamu butuh tim yang mengerjakan berbagai step untuk mendorong kata kunci hingga tiba di page #1.
Bagaimana caranya? jasa seo bulanan di elshobah digital agency bisa membantu kamu. Ada paket yang bisa dipilih sesuai kebutuhan dan tujuan perusahaan yang kamu miliki.
Jika saat ini kamu merasa tidak memerlukan SEO, mungkin saja kamu belum mengerti apa pentingnya seo untuk kamu. Jika kamu sudah memahaminya, kamu pasti ingin segera menjalankannya.
3 Alasan Menjalankan SEO Itu Penting
Untuk menjalankan SEO, kamu memang memerlukan website. Namun, jika hari ini kamu belum memilikinya itu bukan masalah besar. Sebelum membuat sesuatu, kamu perlu mempertimbangkan mengapa itu perlu bagi kamu.
Apa manfaat memiliki website? apa yang penting dari menjalankan SEO? bahkan kamu juga mungkin berfikir untuk apa mengeluarkan sejumlah uang hanya untuk merawat sebuah website saja. Pemborosan.
Itulah hal yang akan kamu pikirkan jika belum mengenal apa itu SEO. Bagaimana dampak mengerjakan SEO bagi produk atau usaha yang sedang kamu jalankan saat ini.
Jika itu masalahnya hingga kamu masih belum bergerak, apalagi mencoba marketing organik jangka panjang ini. Coba perhatikan 3 poin di bawah ini.
1. Agar muncul di halaman google
Google merupakan mesin pencari dengan pengguna terbesar. Tidak heran bahwa ada banyak orang yang rela mengeluarkan banyak uang untuk belajar berbagai teknik pemasaran di google. Salah satunya SEM dan SEO.
SEM berkaitan dengan pemasaran berbayar seperti google ads, yaitu cara beriklan di google. Biaya dihitung berdasarkan kata kunci atau nama, sebutan, istilah pencarian yang ditargetkan. Misalnya jasa seo bulanan.
Sedangkan SEO adalah pemasaran organik dan tanpa biaya. Artinya, dengan menjalankan SEO, kamu bisa menggunakan sebanyak-banyaknya kata pencarian yang relevan dengan apa yang kamu jual. Tanpa harus mengeluarkan biaya untuk setiap kali klik atau ada kunjungan pada web.
Jadi, saat pengguna mencarinya, maka halaman produk atau artikel tentang produk yang kamu buat juga ikut muncul di google, pada hasil pencarian tersebut.
2. Menemukan konsumen yang relevan di google
Dengan teknis SEO, kamu memiliki kesempatan lebih besar untuk bertemu dengan pengguna yang relevan. Artinya, kamu dapat memilih ingin tampil atau muncul di hasil pencarian apa saja.
Misalnya, elshobah digital agency adalah penyedia jasa seo bulanan. Maka kami membuat strategi dengan SEO agar hanya muncul di hasil pencarian orang-orang yang membutuhkan jasa tersebut.
Sama seperti yang kamu lakukan saat ini. Artikel ini ditemukan oleh kamu, yang memang sedang mencari jasa seo bulanan. Sehingga, kemungkinan terjadi penjualan atau closing menjadi lebih besar.
Karena pasarnya memang orang yang sedang mencari. Konsumen yang membutuhkan. Seperti itulah seo bekerja. Dalam seo, ada teknik yang disebut dengan penelitian kata kunci.
Dengan memilih nama pencarian apa yang digunakan dalam setiap konten yang akan kamu buat, menentukan juga seberapa relevan pengunjung pada halaman web. Mau coba juga? yuk hubungi kami disini: 0812-1765-4564 (Wa/call)
3. Bertemu lebih banyak calon pelanggan
Google adalah mesin pencari yang paling banyak digunakan. Dengan menerapkan strategi SEO yang tepat, website kamu dapat meraih peringkat teratas di halaman hasil pencarian Google. Sehingga lebih berpeluang ditemukan.
Website yang tidak dioptimalkan untuk mesin pencari akan sulit ditemukan oleh calon pelanggan. Ini bukan hanya tentang ada di peringkat teratas. Tetapi juga tentang meningkatkan jumlah pengunjung yang datang secara organik.
Dengan Jasa SEO Bulanan yang berkelanjutan, kamu dapat menjangkau audiens target secara lebih efektif. Dibandingkan dengan metode pemasaran tradisional, SEO memiliki tingkat pengembalian investasi yang lebih tinggi.
Jika dihitung, biaya yang dibutuhkan relatif rendah, manfaatnya jangka panjang, dan dapat mencapai audiens yang lebih luas dan lebih tersegmentasi.
Baca Juga: Belum punya website untuk online di google? ini cara buat yang mudah
Tawaran Jasa Seo Bulanan dari Elshobah Digital Marketing Agency
Kami di Elshobah Digital Marketing Agency siap membantu Kamu mengoptimalkan website bisnis melalui paket Jasa SEO Bulanan yang lengkap.
Dengan tim yang berpengalaman dalam bidangnya, kami akan bekerja sama dengan Anda untuk merancang strategi SEO yang sesuai dengan kebutuhan dan tujuan bisnis Anda.
Dengan paket Jasa SEO Bulanan kami, Anda akan mendapatkan:
- Analisis Komprehensif: Kami akan melakukan audit menyeluruh terhadap website Kamu untuk mengidentifikasi potensi dan tantangan yang perlu diatasi.
- Optimalisasi Konten: Kami akan mengoptimalkan konten website Kamu, termasuk kata kunci yang relevan dan konten yang menarik bagi pengguna.
- Pembuatan Tautan: Kami akan membangun tautan berkualitas tinggi yang mengarah ke website Kamu, meningkatkan otoritas dan peringkat SEO.
- Pelaporan Berkala: Kami akan memberikan laporan berkala tentang kemajuan SEO, sehingga Kamu dapat melacak hasilnya secara langsung.
Jangan biarkan website bisnis Kamu terkubur di halaman belakang hasil pencarian. Hubungi kami disini: 0812-1765-4564 (Wa/call) hari ini untuk mendapatkan penawaran khusus dan mulailah perjalanan menuju kesuksesan online bersama Elshobah Digital Marketing Agency!
SEO (Search Engine Optimization) adalah proses meningkatkan keterlihatan sebuah situs dalam hasil pencarian organik mesin telusur seperti Google, Bing, dan Yahoo. Ini dilakukan dengan memperbaiki elemen-elemen tertentu di dalam situs web dan membuatnya lebih relevan bagi mesin pencari.
Bagaimana Cara SEO Bekerja Ke depannya?
Berikut adalah beberapa langkah dasar tentang bagaimana SEO bekerja:
1. Penelitian Kata Kunci
Langkah pertama dalam SEO adalah melakukan penelitian kata kunci. Ini melibatkan mencari kata kunci atau frasa yang relevan dengan bisnis atau industri kamu. Dan juga yang sering dicari oleh pengguna di mesin pencari.
2. Optimasi On-Page
Setelah menentukan kata kunci yang relevan, langkah berikutnya adalah mengoptimalkan halaman web untuk kata kunci tersebut. Ini melibatkan penggunaan kata kunci dalam judul halaman, meta deskripsi, URL, konten halaman, dan atribut gambar.
3. Optimasi Off-Page
Ini adalah tentang membangun otoritas dan reputasi situs web di luar halaman web itu sendiri. Ini termasuk mendapatkan backlink berkualitas dari situs web lain, berpartisipasi dalam media sosial, dan berbagai upaya pemasaran luar halaman web lainnya.
4. Optimasi Teknis
Ini melibatkan memastikan bahwa situs web dapat diakses dan di indeks dengan mudah oleh mesin pencari. Ini mencakup hal-hal seperti memperbaiki struktur URL, mengoptimalkan kecepatan halaman, memperbaiki kesalahan 404, dan lain-lain.
5. Analisis dan Pemantauan
Setelah mengimplementasikan strategi SEO, penting untuk terus memantau kinerja situs web. Ini termasuk melacak peringkat kata kunci, lalu lintas organik, tingkat konversi, dan metrik lainnya.
Analisis ini memungkinkan kamu untuk mengidentifikasi area yang perlu diperbaiki dan membuat perubahan sesuai kebutuhan.
Dengan menjalankan praktik SEO yang efektif, situs web kamu akan memiliki peluang lebih besar untuk muncul di halaman pertama hasil pencarian. Yang pada gilirannya dapat meningkatkan lalu lintas organik, kesadaran merek, dan konversi.
Yuk gunakan jasa seo di Elshobah Digital Marketing Agency! segera konsultasi disini: 0812-1765-4564 (Wa/call)